Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "dingin" dari semua kelas kata:
adjektiva
MUSIM
dingin, sejuk
GEOGRAFI
luas; tinggi; dalam; dingin; beku
SUNYI
adem, damai, reda, teduh; kalem, lapang pikiran; tenang; kepala dingin, sabar; anteng; antep, diam, senyap; mantap, stabil
LUPA
acuh tak acuh, apatis, beku (ki), cuai, cuek (cak), dingin (ki), masa bodoh, tebal telinga
PESIMISME
acuh tak acuh, apatis, beku (ki), cuek (cak), dingin (ki), tebal telinga
SABAR
anteng, apologetis, bertenggang, dingin kepala, kalem, lapang dada, lapang hati, lembut, lunak, panjang hati (ki), panjang usus (ki), pemaaf, pendiam, permisif, rileks, santai, tenang, terbuka, toleran
TENANG
adem, aman, ayem, damai, dingin kepala, nyaman, sejahtera, teduh, tenteram
TATA BOGA
dingin, segar, sejuk; hangat, suam, suam-suam; kuku; panas
MAKANAN
beku, dingin, hangat, panas
MINUMAN
dingin; segar, sejuk; hangat, suam, suam-suam; panas
OLAHRAGA GUNUNG
adem (cak), dingin, sejuk; beku, kaku
nomina
MUSIM
musim gugur, musim rontok; musim bunga, musim dingin, musim salju, musim semi; musim paceklik
METEOROLOGI
hujan: hujan batu es, hujan deras, hujan frontal, hujan gerimis, hujan musim dingin, hujan musim panas, hujan muson, hujan orografis, hujan pegunungan, hujan salju, hujan siklonal, hujan zenital
ZOOLOGI
binatang berdarah dingin, binatang berdarah panas
SABAR
kepala dingin, pemaaf, penyabar
PERANG
jenis perang: klandestin, perang bawah tanah, perang gerilya; perang agama, perang suci; perang dingin, perang diplomatik, perang ekonomi; perang domestik, perang nasional, perang nusantara; perang dunia: perang dunia I, perang dunia II; perang etnis, perang suku; perang kemerdekaan, perang kolonial, perang pembebasan, perang revolusi; perang militer, perang senjata; perang saudara, perang sipil; perang mulut; perang pena; perang subversif; perang terbuka; perang urat saraf
INTERIOR
kamar madi: bak mandi, bidet, cermin, keran air panas, keran air dingin, ruang cuci, toilet, wastafel
MODE
koleksi baru, koleksi lama, koleksi musim dingin, koleksi musim panas, koleksi musim semi, koleksi terbaru
TATA RIAS
bedak: bedak cair, bedak dingin, bedak padat, bedak serbuk, bedak tumpat, bedak wajah, bedak wangi; pupur, talek
verba
REPTILIA
berdarah dingin; bersarang; bertelur
AMFIBI
berdarah dingin; berhibernasi; bertelur
TENANG
berkepala dingin; bertenang-tenang, menjernihkan (pikiran)

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia