Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "titik" dari semua kelas kata:
nomina
NOL
titik nol; garis nol; matriks nol; nol absolut, nol mutlak; tahun nol
PERSETUJUAN
kemufakatan, kesepakatan, konsensus, persetujuan, suara bulat, titik temu
PERSETUJUAN
jalan damai, jalan tengah, kecocokan, kemufakatan, kesamaan, keselarasan, kesepakatan, kesesuaian, kesetujuan, konsensi, persesuaian, suara bulat, titik temu
PERCOBAAN
asal, asal mula, awal, mulainya, permulaan, titik mula
KOMPROMI
konsensus, konsensi; jalan tengah, kebulatan (suara), kemufakatan, kesepakatan, persetujuan, titik temu, suara bulat
TANDA
tanda baca: apostrof, (tanda) elipsis, garis miring, koma, tanda hubung, tanda petik ganda, tanda petik tunggal, tanda kurung, tanda kurung siku, tanda kurung kurawal, tanda pisah, tanda seru, tanda tanya, titik, titik dua, titik koma, papan nama, plang (cak)
TATA BAHASA
pungtuasi: koma, ,, tanda elipsis, ..., tanda pisah, –, tanda seru, !, tanda tanya, ?, titik, ., titik dua, :, titik koma, ;, tanda kutip, " ... ", tanda kutip tunggal, ' .. ', ampersand, &, apostrof, ', garis miring, /, kurung sudut, < >, kurung kurawal, { }, kurung siku, [], tanda desimal, ,, tanda hacek, tanda pagar, #, tanda hubung, -, tanda kurung, (), tanda makron, a gelung, @, tanda tilde, ~, tanda aksen sirkumfleks, ˆ, tanda aksen tirus, Ú, tanda aksen rendah, Ù, tanda cedila, ç, tanda diakritik, tanda diaresis, umlaut, ä
HURUF
pemarkah diakritik, tanda diakritik, titik vokal
PERMATA
karat, tekstur, titik leleh, warna
SEPAK BOLA
lapangan sepak bola: busur penalti, busur sudut, daerah gawang, garis lemparan ke dalam, garis tengah, gawang, jaring gawang, kotak penalti, lingkaran tengah, titik dua belas pas, titik penalti, titik tengah
GOLF
jam golf, jarak tembak, titik imbang, tee mula, waktu tee
TENIS
lapangan: bidang pinggir, bidang servis kanan, bidang servis kiri, garis batas ganda, garis batas tunggal, garis belakang, garis servis, garis tengah servis, lapangan belakang, lapangan depan, net: jaring, pita net, pita tengah, tiang; titik tengah
OLAHRAGA KECERMATAN DAN KETEPATAN
target sasaran: pusat bidik, titik bidik
OLAHRAGA KECERMATAN DAN KETEPATAN
bagian meja: bantalan atas, bantalan bawah, kain wol, kantong atas, kantong bawah, kantong tengah, pengait, rel; bidang sodok, garis sodok, titik biliar, titik sodok, titik tengah, titik piramida
verba
WARNA-WARNI
berbintik, berbintik-bintik, berbutir-butir, berintik-rintik, berkurik-kurik, bertitik-titik; berbecak-becak, berbelang, berbelang-belang, bertelau; berbarik-barik, bergaris- garis; bercoreng-coreng, berjalur-jalur, berkotak-kotak, berlajur, berloreng-loreng, berpetak-petak

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia